Jujur saja, sebenarnya saya bukan seorang pakar dalam urusan cinta. Namun hal itu tidak menyurutkan hasrat saya untuk membuat tulisan tentang satu hal penuh misteri itu, c i n t a.
Lalu mengapa harus judul itu sih? Mengapa cinta sejati saya lawankan dengan jodoh? Memang ada bedanya cinta sejati dengan jodoh? Ada, kalau menurut saya.
Cinta sejati adalah yang kita inginkan untuk selamanya dalam keabadian. Sementara jodoh kesannya lebih ke keduniaan, pernikahan. Seseorang yang menjadi pasangan nikah, pasti disebut jodoh. Tapi apakah jodoh selalu 100 % merupakan cinta sejati? Tidak, kan? Belum tentu. Coba saja buat survei tentang apakah semua orang yang merasa ketemu jodoh lalu menikah akan mengakuinya sebagai cinta sejati? Not everyone, baby …
Ada kok orang-orang yang menikah karena … harta
Ada juga kok orang-orang yang menikah karena … tahta
Ada bahkan orang-orang yang menikah tanpa … cinta
Mereka jodoh? Pasti tidak akan ada yang berani bilang tidak J
Sementara itu,
#cintasejati itu …
Bukan sekedar membuai, mengelus-elus, mengikuti semua keinginannya
Tapi #cintasejati itu…
Mengatakan kebenaran meski risikonya ditinggalkan
Menyampaikan yang sebenarnya meski risikonya dibenci
Karena tujuan #cintasejati adalah keabadian bukan sesaat
Contoh lagi, dalam sebuah pernikahan misalnya (tanpa bermaksud menyinggung siapapun... tapi kalau ada yang merasa dalam artian positif, ya, Alhamdulillah ;p) pasangan kita belum memakai pakaian muslimah seperti seharusnya. Kalau sekadar jodoh maka sampai kapanpun bisa saja kita tidak akan peduli, terserah deh yang penting pasangan kita senang. Tapi kalau cinta sejati maka apapun caranya pasti akan ditempuh agar si dia sadar dan mau nurut padaNya. Soalnya visinya jauh, keabadian…
Seperti itu lho maksud tulisan saya ini. Ketangkep nggak?
Nggak? Ya sudah nggak apa-apa, cuma sekadar in my humble opinion saja kok.
Could be wrong, could be right ^__^
Paham mbak :)
BalasHapusCuman bisa komentar..mudah2an suamiku saat ini adalah cinta sejatiku di dunia dan di akhirat :)
aamiin, mba :)
Hapushappy always with family ya..
nice tulisannya sob...saya suka ijin share ya..hehehe
BalasHapussaya kasih +1
saya mauberitahukan bahwa blog sahabat dapet award dari 4kopisusu online
diambil ya sob..maksih
ini linknya http://4kopisusu.blogspot.com/2012/01/hore-dapet-award-lagi.html
dan jika sudah diambil kasih konfirmasi ya
share dimana, royan?
Hapus:)
waduh award lagi..
oke nanti saya gabung ama award sebelumnya deh. makasih ya :)
nanti saya kabari kalo udah jadi postingannya :D
alhamdulilah aku sudah menemukan cinta sejatiku mbak....suamiku, ayahnya anakku....hehe..
BalasHapussenengnyaaa :)
Hapussemoga selalu menjadi cinta sejati hingga akhirat kelak. aamiin yra...
makasih udah berkunjung ^^
BalasHapusjangan dipertentangkan antara keduanya (di-VS-kan),
BalasHapuskarena keduanya adalah rahasia-Nya, dan keduanya memiliki hikmah, aamiin.
tidak dipertentangkan seperti itu, k' ...
Hapusit just ... different, menurutku lho
tapi ya begitulah, keduanya adalah rahasiaNya ^^
iya, aku juga setuju... mnrt aku juga, kalau sudah jd jodoh (aka udah menikah), seharusnya diusahakan menjadi cinta sejati... cinta sejati ya minta sama Allah saja... kan Allah maha pembolak balik hati...
BalasHapusyang waktu pacaran saja seperti cinta sejati bisa berubah jadi nggak cinta... apalagi yg sudah menikah... bisa dari nggak cinta bisa jd cinta sejati... kalau niatnya baik insya Allah do'anya diijabah kan? amin.. :-D
aq ga bisa komen blognya,
Hapusnumpang komen disini..
Cinta sejati itu sesuatu..
hehhee